Kuliah Gratis, Why Not ?
“TIDAK ADA BIAYA” adalah alasan klise yang sering terlontar dari jawaban seseorang ketika menjumpai pertanyaan, “Mengapa tidak melanjutkan sekolah/ kuliah?”
Tidak salah dan sah-sah saja apapun jawabanmu, ketika ditanya hal yang sama. Persoalan biaya pendidikan tentu menjadi masalah klasik yang sering kita jumpai. Namun tentu saja, minat, motivasi atau “keinginan besar” untuk terus melanjutkan pendidikan ke jenjang berikutnya akan mampu mengalahkan kendala tersebut. Banyaknya lembaga-lembaga pendidikan baik dalam ataupun luar negeri yang “mempersilahkan” siswa atau mahasiswanya belajar secara gratis (beasiswa) menjadi solusi sekaligus angin segar bagi siapapun untuk menggapai cita-cita yang diharapkannya.
Terlebih di era keterbukaan informasi seperti sekarang ini, maka laman web JDI ini disediakan untuk membantu menjembatani siapapun untuk menemukan harapannya, semoga bermanfaat !
Info Beasiswa

Daftar Beasiswa 2020 – Bulan Oktober 2020
Beasiswa S1 Korea 2021 oleh KGSP Undergraduate – FULL Scholarship
Penyelenggara: Pemerintah Korea Selatan
Bentuk beasiswa: Gratis biaya kuliah, tunjangan hidup per bulan, gratis kursus bahasa Korea, asuransi kesehatan, tiket pesawat PP Indonesia – Korea, dll
Deadline: 7 OKTOBER 2020 (Jalur Kedubes Korea)
Info Selengkapnya: bit.ly/kgsp2021
Beasiswa Jombang Prestasi untuk Mahasiswa S1 Jombang
Penyelenggara: Baznas Kabupaten Jombang
Bentuk beasiswa: Bantuan uang UKT maksimal Rp 5.000.000,- dan bantuan uang saku Rp 750.000 tiap bulan
Deadline: 10 OKTOBER 2020
Info Selengkapnya: bit.ly/beasiswajombang
Beasiswa Jardine 2021 Kuliah S1 di Oxford & Cambridge FULL Scholarship
Penyelenggara: Jardine Foundation
Bentuk Beasiswa: Biaya penuh perkuliahan, biaya buku, tunjangan tahunan, tiket pesawat PP Indonesia – UK
Deadline: 21 OKTOBER 2020
Info Selengkapnya: bit.ly/jardine2021
Beasiswa KAIST untuk Kuliah S1 di Korea Selatan untuk lulusan SMA/Sederajat
Penyelenggara: Korea Advanced Institute of Science and Technology (KAIST)
Bentuk Beasiswa: Beasiswa kuliah S1 hingga 8 semester, tunjangan hidup per bulan, asuransi kesehatan
Deadline: 23 OKTOBER 2020 (Early), 8 JANUARI 2021 (Regular), dan 28 MEI 2021 (Late)
Info Selengkapnya: bit.ly/kaist2021
Pendaftaran Calon Perwira Prajurit Karier TNI 2020 untuk Lulusan Diploma & S1
Penyelenggara: Mabes TNI
Deadline: 31 OKTOBER 2020
Info Selengkapnya: bit.ly/papktni2020
Beasiswa INPEX 2021 untuk Kuliah S2 di Jepang
Penyelenggara: INPEX Corporation
Bentuk Beasiswa: Gratis uang perkuliahan, tunjangan per bulan, tiket pesawat PP Indonesia – Jepang, tunjangan kedatangan, asuransi
Deadline: 31 OKTOBER 2020
Info Selengkapnya: bit.ly/beasiswainpex

Beasiswa – Bulan Nopember 2020
Beasiswa S2 Swiss oleh University of Lausanne Berbagai Jurusan
Penyelenggara: University of Lausanne
Bentuk Beasiswa: Bantuan dana senilai CHF 1.600 (±Rp 25,9juta) per bulan selama masa studi serta bebas biaya pendaftaran
Deadline: 1 NOVEMBER 2020
Info Selengkapnya: bit.ly/beasiswaumg
Beasiswa OSC untuk Kuliah S1 dan S2 FULL Scholarship
Penyelenggara: Medcom.id
Bentuk Beasiswa: Bebas uang pangkal (biaya masuk) 100%, beasiswa S1 hingga lulus ATAU beasiswa S2 hingga lulus
Deadline: 2 NOVEMBER 2020
Info Selengkapnya: bit.ly/beasiswaosc2020
Beasiswa Chevening 2021 Kuliah S2 di Inggris FULL Scholarship
Penyelenggara: Pemerintah Inggris melalui Foreign and Commonwealth Office
Bentuk beasiswa: Beasiswa penuh perkuliahan, tunjangan hidup per bulan, tiket pesawat PP Indonesia – Inggris, dll
Deadline: 3 NOVEMBER 2020
Info Selengkapnya: bit.ly/programchevening
Beasiswa Mahaghora 2020 Kuliah D4 dan S1 untuk Pelajar & Lulusan SMA/Sederajat
Bentuk beasiswa: Seluruh biaya perkuliahan (biaya pendaftaran kuliah dan biaya kuliah maksimal 8 semester)
Deadline: 6 NOVEMBER 2020
Info Selengkapnya: bit.ly/mahaghora2020
Beasiswa Luwu Timur untuk Mahasiswa D3, D4 dan S1
Penyelenggara: Pemerintah Daerah Kabupaten Luwu Timur
Deadline: 30 NOVEMBER 2020
Info Selengkapnya: bit.ly/beasiswalutim
Beasiswa Kursus Bahasa Inggris, Jerman, Prancis & Jepang untuk Mahasiswa Indonesia
Penyelenggara: Euro Management
Bentuk beasiswa: Gratis kursus Basic English/ IELTS/ Jerman/ Prancis/ Jepang (Level N5 – Dasar)
Deadline: 30 NOVEMBER 2020
Info Selengkapnya: bit.ly/beasiswaeuro
Beasiswa DataPrint 2020 untuk Pelajar SMP/SMA/Sederajat dan Mahasiswa D3, D4, S1
Penyelenggara: Dataprint
Bentuk Beasiswa: Bantuan dana satu kali dengan nominal: Rp 400 ribu, Rp 700 ribu, dan Rp 1 juta
Deadline: 30 NOVEMBER 2020
Info Selengkapnya: bit.ly/dataprint2020
Beasiswa
Luar Negeri
Beasiswa Riset Pemerintah Turki untuk Peneliti dan Dosen
Program Pertukaran Muslim Australia-Indonesia
Selain beasiswa reguler yang ditawarkan untuk program S1, S2, dan S3, Pemerintah Turki juga menyediakan beasiswa riset khusus bagi para peneliti internasional maupun akademisi atau dosen. Beasiswa Turki satu ini mendorong para peneliti di berbagai negara…
Beasiswa Clarendon University of Oxford Gelar S2, S3
Clarendon Scholarship merupakan program beasiswa pascasarjana yang secara rutin ditawarkan University of Oxford, UK. Beasiswa Clarendon merupakan salah satu beasiswa unggulan University of Oxford dan memiliki banyak peminat. Beasiswa ini bersifat penuh yang mendanai kebutuhan studi untuk jenjang S2 atau S3 di universitas terbaik Inggris itu. Setiap tahun sekitar 130 kursi disediakan dan ditujukan bagi pelamar internasional yang berminat.beasiswa reguler yang ditawarkan untuk program S1, S2, dan S3, Pemerintah Turki juga menyediakan beasiswa riset khusus bagi para peneliti internasional maupun akademisi atau dosen. Beasiswa Turki satu ini mendorong para peneliti di berbagai negara…
College Prep
EIFFEL SCHOLARSHIP PROGRAM OF EXCELLENCE
The Eiffel Excellence Scholarship Program was established by the French Ministry for Europe and Foreign Affairs to enable French higher education institutions to attract top foreign students to enroll in their masters and PhD programs.
It gives opportunity to the future foreign decision-makers of the private and public sectors, in priority areas of study, and encourages applicants up to 25 years old from developing countries at master’s level, and applicants up to 30 years old from developing and industrialized countries at PhD level
TESTIMONY
Tentang Belajar di Qatar
Qatar adalah negara berdaulat yang terletak di bagian barat Asia. Berbagi perbatasan dengan Arab Saudi dan juga dikelilingi oleh Laut Mediterania, perpanjangan dari Indian Lautan juga dikenal sebagai Teluk Persia. Meski merupakan negara kecil, karena mengambil kursi...